Halaman

Kamis, 05 April 2012

Catatan Sejarah 3 Maret



3 April adalah hari ke-93 (hari ke-94 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Hari Besar dan Peringatan :
  • HUT Persit Kartika Chandra Kirana

Peristiwa :
  • 1882 - Penjahat terkenal Amerika Serikat, Jesse James tewas ditembak temannya sendiri, Bob Ford yang mengkhianatinya untuk imbalan hadiah.
  • 1922 - Josef Stalin menjadi Sekretaris Jenderal Partai Komunis Uni Soviet yang pertama.

Kelahiran :
  • 1783 - Washington Irving yang mengganti namanya setelah Revolutionary War dan menjadi Presiden pertama Amerika George Washington.
  • 1804 - Hamengkubuwana IV, raja Kesultanan Yogyakarta (w. 1822).
  • 1930 - Helmut Kohl, Kanselir Jerman 1982 - 1998.
  • 1980 - Dewi Sandra, Penyanyi dan Presenter Indonesia

Meninggal :
-

Sumber : wikipedia "3 April"


Tidak ada komentar:

Posting Komentar